18 September 2014

Tanggung Jawab Burung

**Oleh : Khasril Atrisiandy

Selepas Subuh pagi tadi saya melihat seekor burung keluar dari sangkarnya, kemudian terdengar cicitan anak-anak burung yang ditinggal induknya yang terbang entah kemana…

17 September 2014

Pembibitan Buah Naga Asal Stek di Tanah Bedengan

Ada banyak teknis dalam pembibitan Buah Naga salah satu diantaranya adalah melakukan pembibitan langsung ditanah atau dibedengan. keuntungan dari teknis pembibitan buah naga dibedengan ini diantaranya:

16 September 2014

Penilaian Kesesuaian Lahan Budidaya Kakao


I.              PENDAHULUAN
Kakao (Theobroma cacao, L) merupakan salah satu komoditas perkebunan yang sesuai untuk perkebunan rakyat, karena tanaman ini dapat berbunga dan berbuah sepanjang tahun, sehingga dapat menjadi sumber pendapatan harian atau mingguan bagi pekebun.

15 September 2014

PENGEMBANGAN PROFESIONALISME PENYULUH PERTANIAN MELALUI PENGUASAAN TEKNOLOGI INFORMASI (TI)


**Oleh : Khasril Atrisiandy

I.         PENDAHULUAN
A.     Latar Belakang  
Seiring dengan perubahan global, dimana sector pertanian mengalami dinamika yang luar biasa. Tantangan kegiatan penyuluhan di lapangan semakin  berat, sehingga jika penyuluhan pertanian sebagai penyedia public goods tidak bisa berperan dengan baik akan semakin ditinggalkan oleh penguna tradisionalnya.